Strategi Kepemimpinan dalam Mengelola Kinerja Karyawan Pada Usaha Mikro Kecil Menengah Ullya Food Desa Bongas

Authors

  • Warda Anisa Maharani Universitas teknologi digital
  • Makmur Makmur Universitas Teknologi Digital

DOI:

https://doi.org/10.32815/jubis.v6i1.2663

Keywords:

kepemimpinan, Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), kinerja karyawan, keberhasilan.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan strategi kepemimpinan dalam mengelola kinerja karyawan pada Usaha Mikro Kecil Menengah Ullya Food. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan jenis penelitian yaitu studi kasus. Sumber data diperoleh melalui proses wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan mereduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan serta verifikasi, dengan Menggunakan kalimat yang rinci, mendalam serta mudah untuk di pahami. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa peran pemilik UMKM terhadap Strategi kepemimpinan dalam mengelola kinerja kayawan pada usaha mikro kecil menengah Ullya Food berjalan cukup baik, pemilik selalu berusaha untuk terus berinovasi dalam meningkatkan semua aspek terutama dalam upaya untuk mengelola kinerja karyawan agar berjalan dengan lancar serta mendorong keberhasilan UMKM Ullya Food.

References

Agustin, D. S. (2020). Analisis Pengaruh Budaya Organisasi, Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Umkm Dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening. IDEI: Jurnal Ekonomi & Bisnis, 1(1), 8–18. https://doi.org/10.38076/ideijeb.v1i1.4

Audina, S. H. (2021). Peranan Pelatihan Terhadap Pengembangan Pelaku Usaha Kecil Dan Menengah Pada Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Kabupaten Deli Serdang. Jurnal Bisnis Corporate, 6(1), 29–50. https://doi.org/10.46576/jbc.v6i1.1486

Badan pusat statistic.2023. Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) sebesar 5,32 persen dan Rata-rata upah buruh sebesar 3,18 juta rupiah per bulan. https://www.bps.go.id/pressreleace/2023/11/06/2002/tingkat-pengangguran-terbuka—tpt-sebesar-5-32-persen-dan-rata-rata-upah-buruh-sebesar-3-18-juta-rupiah-per-bulan.html.Diakses pada tanggal 6 November 2023.

Burhanudin, & Kurniawan, A. (2020). Gaya Kepemimpinan Transaksional Dan Transformasional Terhadap Kinerja Karyawan Bank Bri Purworejo. Coopetition: Jurnal Ilmiah Manajemen, 11(1), 7–18. https://journal.ikopin.ac.id/index.php/coopetition/article/view/58

Emanuel, Dian jani. 2023. Strategi Kepemimpinan. Sidamulya : CV. TRIPLE KONSULTAN.

Fahrezy, R. A., Lazuardi, M. Z., & Hellyani, A. (2024). Analisis Strategi Gaya Kepemimpinan untuk Meningkatkan Kinerja Karyawan UMKM. 4, 299–309.

Hais dama, abdulrahim maruwae. (2023). Pelatihan pelaku usaha dalam menunjang pengembangan usaha kecil (mikro) di kecamatan kota utara gorontalo. ( mei 2023). (Vol.6. No 1. P- ISSN 2620-9551). https://www.ekon.go.id/publikasi/detail/5318/dorong-umkm-naik-kelas-dan-go-export-pemerintah-siapkan-ekosistem-pembiayaan-yang terintegrasi.Diakses pada tanggal 24 Agustus 2023.

Hizbul muflihin.2024. Motivasi Kerja. Banten : Berkah Aksara Cipta Karya.

Kamil, M. F., Safitri, D., Herdayanti, S., Agustin, I., Maharani, S. D., Zahroh, F. A., & Pratiwi, D. A. (2024). Analisis Kurikulum di SDN Alalak Utara 3 Banjarmasin : Observasi dan Implikasi untuk Peningkatan Kualitas Pembelajaran. MARAS:JurnalPenelitianMultidisplin, 2(3), 1247–1255. https://doi.org/10.60126/maras.v2i3.356

Kementerian Koordinat Bidang Perekonomian Republik Indonesia.2023. Dorong UMKM Naik Kelas dan Go Export, Pemerintah Siapkan Ekosistem Pembiayaan yang Terintegrasi.

LSPR Institute Of Communication & Businnes.2024. Mengena Konsep Kepemimpinan Transformasional. https://www.lspr.ac.id/mengenal-konsep-kepemimpinan-transformasional/

Maruwae, A., Husain, N., & Dama, H. (2023). Pelatihan Pelaku Usaha Dalam Menunjang Pengembangan Usaha Kecil (Mikro) Di Kecamatan Kota Utara Kota Gorontalo. Jambura, 6(1), 250–256. http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/JIMB

Mu’ah dkk (2019). Kepemimpinan. Depok : PT. Raja Grafindo.

Nahak, M., & Ellitan, L. (2023). Peran Perencanaan Strategik dan Kepemimpinan Strategik dalam Membangun Kinerja Organisasi Publik. ULIL ALBAB : Jurnal IlmiahMultidisiplin, 2(9), 3986–3999.

Ramandayani, F., Fauziya, F., & Digital, U. T. (2024). Pengaruh Kualitas Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja Pegawai ( Studi Kasus di Desa Bongas Kecamatan Cililin ). 12(1).

Sari Dianti, Y., & Robbi Zidni Ilma. (2024). Analisis Peran Manajerial dalam Memotivasi Karyawan (Studi Kasus pada PT. Djava Kreasi Solusindo). JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 10(4), 2475–2480. https://doi.org/10.35870/jemsi.v10i4.2658

Semarang kota.2025. UMKM. https://sukarejo.semarangkota.go.id/umkm

Sidharta, F., Basaria, D., & Fahlevi, R. (2024). Peran Motivasi Kerja Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan. Jurnal Psikologi Wijaya Putra (Psikowipa), 5(1), 23–30.

Sobian, P. (2023). Strategi Kepemimpinan Dalam Meningkatkan Kinerja. FOKUS : Publikasi Ilmiah Untuk Mahasiswa, Staf Pengajar Dan Alumni Universitas Kapuas Sintang, 21(1). https://doi.org/10.51826/fokus.v21i1.720

Sono, M. G., & Limpo, L. (2024). Strategi Pengelolaan SDM untuk Meningkatkan Kinerja UMKM di Denpasar. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan West Science, 2(02), 190–198. https://doi.org/10.58812/jekws.v2i02.1099

Sugiyono.2020. metode penelitian kualitati, kuantitatif R&D.Bandung:Alfabeta

Surya, Novia. (2021). Kinerja Karyawan. Bandung : Widinan bhakti persada bandung.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil , dan Menengah.

Yansen, A., Triantoro, M., & Sari, P. (2024). the Role of Education and Training in the Development of Young Entrepreneurs. International Journal of Economic Literature (INJOLE), 2(3), 871–883.

Yuliandari, N. K., Utami, K. R., & Usadha, I. D. N. (2023). Strategi Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan Pada Pt. Rajawali Jaya Ekspres (Id Express) Banyuwangi. Jurnal Ilmiah Satyagraha, 6(2), 176–185. https://doi.org/10.47532/jis.v6i2.845

Downloads

Published

2025-06-09

How to Cite

Maharani, W. A., & Makmur, M. (2025). Strategi Kepemimpinan dalam Mengelola Kinerja Karyawan Pada Usaha Mikro Kecil Menengah Ullya Food Desa Bongas. Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis, 6(1). https://doi.org/10.32815/jubis.v6i1.2663